Waspadai Kebotakan pada Rambut dan Cara Meminimalkannya

Ilustrasi - Kebotakan dini. (Istimewa) --

"Misalnya, obat-obatan tertentu dapat menyebabkan iritasi pada kulit, sedangkan transplantasi rambut berisiko infeksi jika tidak menjaga kebersihan dengan baik," ungkapnya.

Meski demikian, Arlene menekankan bahwa risiko-risiko tersebut dapat diminimalisir dengan mematuhi saran dari dokter dan rutin memeriksakan kondisi kebotakan kepada dokter.

"Konsultasikan setiap langkah dengan dokter untuk memastikan efektivitas perawatan kebotakan yang dilakukan," pungkas Arlene. (*)

Tag
Share