BKD Provinsi Jambi Gelar Uji Kompetensi Bagi Pejabat Administrator
FOTO BERSAMA: Gubernur Jambi yang Diwakili Asisten 1 Setda Provinsi Jambi Arief Munandar SE, didampingi Kepala BKD dan Pejabat Lainnya Usai Membuka Uji Kompetensi Pejabat Administrator Pemprov--
"Sebagaimana yang dilakukan e-learning KPK RI. Disamping kompetensi teknis yang menjadi penting untuk dikuasai, Anda sekalian juga harus ingat bahwasannya terdapat kompetensi inti (core competency) dan kompetensi manajerial (managerial competency) yang akan sangat berperan dalam penyelesaian tugas dan peningkatan kinerja unit organisasi masing-masing. Hal itu penting mengingat Saudara telah menduduki jabatan tingkat administrator yang memiliki peran sangat strategis. Bukti Anda bersyukur atas amanah yang sedang diemban adalah dengan menjalankan tugas sebaik-baiknya dengan capaian setinggi-tingginya untuk kemaslahatan Masyarakat Jambi dan selalu berupaya meraih ridho Alloh SWT”, pungkasnya. (adv)