Tak Bisa Lepas Dari Kopi, Sebagai Penopang Kehidupan

Muhammad Pesi salah seorang petani kopi robusta--

 Hubungan erat antara budi daya kopi dan kebudayaan masyarakat Lampung Barat tersebut telah menunjukkan bahwa masyarakat setempat tetap menjaga budayanya di tengah perkembangan zaman.

Potensi sebuah komoditas akan terus melekat kepada kehidupan masyarakatnya karena dampak positif yang diberikan. Hal itu berpotensi untuk dikembangkan menjadi komodifikasi budaya guna menarik wisatawan ke daerah tersebut sembari tetap melestarikan budayanya. Kopi dan budaya masyarakat Lampung Barat, seperti sudah tak bisa terpisahkan. (ant)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan