Orangtua bisa lakukan ini jika anak jadi pelaku perundungan

Ilustrasi perundungan di sekolah (ANTARA/Pexels/Mikhail Nilov)--

BACA JUGA:Pentingnya Pengawasan Anak untuk Mencegah Perundungan di Sekolah

BACA JUGA:Perangi Perundungan di Sekolah, Disdik Kota Jambi Jalin Kerjasama dengan Ruhilogi Quotien Institute

Konsekuensi yang diberikan mampu membuat anak menyadari bahwa perbuatannya adalah salah, dalam hal ini merundung.

Vera juga menganjurkan orangtua untuk meminta bantuan profesional, dalam hal ini psikolog, untuk membantu psikologis dan mental anak.

“Segera mungkin (konsultasi ke psikolog) setelah ketahuan menjadi pelaku (perundungan) agar dapat diketahui akar masalahnya mengapa dia jadi pelaku, dan dapat diketahui bagaimana solusi penanganannya,” jelas Vera.

BACA JUGA: Literasi Digital Reguler Cegah Perundungan Siber pada Anak

BACA JUGA:Komisi X Minta Kemendikbudristek Bentuk Satgas Cegah Perundungan

“Jika ada konsekuensi dari sekolah atau sudah masuk ke ranah hukum, dampingi anak menjalani konsekuensinya,” tambahnya. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan