Pasar Beringin Akan Jadi Pasar Modern

Kamis 22 Feb 2024 - 20:55 WIB
Reporter : Hendri Dede Putra
Editor : Muhammad Akta

SUNGAI PENUH, JAMBIEKSPRES.CO-Pemkot Sungai Penuh, akan menjadikan Pasar Beringin Jaya sebagai Pasar Modern.  Hal ini diketahui saat Walikota Sungai Penuh Ahmadi Zubir bersama Sekda Alpian dan Plt. Direktur Logistik Kamendagri Feri Prayogi serta perwakilan Balai Prasarana Pemukiman Wilayah PUPR Provinsi Jambi mengecek lokasi Rencana Pembangunan Pasar rakyat Beringin Jaya.

Pembangunan Pasar Beringin Jaya yang di jadwalkan dilaksanakan pertengahan tahun 2024 rencananya akan di bangun 2 lantai dengan kapasitas 400 pedagang.

BACA JUGA:Walaupun Sudah Adendum, Proyek 4 Jalan di Tebo Tak Kunjung Dikerjakan

BACA JUGA:Bupati Tanjababr Minta Awasi Obat Biotik dan Obat Terlarang

"In syaa Allah pembangunan akan kita laksanakan pertengahan tahun ini, saat ini Pemkot sedang menyiapkan segala bentuk administrasi yang diminta PUPR Republik Indonesia," ungkap Wako Ahmadi.

Disela-sela pengecekan Wako Ahmadi juga mensosialisasikan rencana pembangunan kepada para pedagang yang menempati Pasar Beringin Jaya. (*)

Kategori :

Terkini

Minggu 22 Dec 2024 - 22:54 WIB

Dewan Ingatkan BKPSDM

Minggu 22 Dec 2024 - 22:52 WIB

Sekda Buka Rakor Natura

Minggu 22 Dec 2024 - 22:51 WIB

Pendaftaran P3K Dibuka Akhir Desember

Minggu 22 Dec 2024 - 22:49 WIB

134 Personil Amankan Natura

Minggu 22 Dec 2024 - 22:48 WIB

Konflik Lahan Berakhir Damai