Ginjal Bisa Terganggu oleh Etilen Glikol hingga Jengkol

Kamis 28 Mar 2024 - 13:11 WIB
Editor : Adriansyah

"Kalau kaliumnya terkontrol asam urat terkontrol ya boleh, karena lebih banyak manfaatnya daripada bahayanya. Jadi pengobatan itu harus sesuai dengan orangnya, enggak semua kami cap apa-apa sama, enggak gitu ya jadi berbeda-beda," kata Suhardjono.

Dokter menganjurkan pasien untuk menghindari makanan-minuman ultra proses artinya sudah bercampur garamnya, gulanya dan lain-lain di dalam makanan dan minuman.

Lebih dianjurkan untuk mengonsumsi makanan dan minuman yang murni dan segar. (ant)

Kategori :