Apel Puncak Hari Pramuka ke-63 Tingkat Kwarda Jambi

Ka. Mabicab Kota Sungai Penuh bersama Waka/Ketua Komisi Binamuda, Ka. Kwarda Jambi, dan pimpinan Kwarda Jambi saat Renungan dan Ulang Janji.--

Wakil Presiden Republik Indonesia, Prof. Dr. (H.C.) K.H. Ma’ruf Amin, dalam arahan untuk pelaksanaan Apel Puncak Hari Pramuka ke-63, meminta Gerakan Pramuka untuk menjadi lebih modern, profesional, dan lincah. 

"Gerakan Pramuka harus terus berinovasi dan memberikan manfaat nyata kepada masyarakat demi mewujudkan kekuatan bangsa," tegasnya.


Suasana Apel Puncak Hari Pramuka ke-63 di Kota Sungai Penuh.--

Pada Jumat (6/9), acara Renungan dan Ulang Janji Hari Pramuka ke-63 diadakan di lapangan depan Kantor Walikota Sungai Penuh, dipimpin oleh Walikota Sungai Penuh, Kak Drs. Ahmadi Zubir, M.M. 

BACA JUGA:Kwarda Jambi Gelar Focuss Group Discussion (FGD) Pembahasan 7 Panduan/Regulasi Lokal

BACA JUGA:Kwarda Jambi Gelar Rapat Koordinasi Dewan Kehormatan se- Kwrda Jambi

Acara ini dihadiri oleh Ka. Kwarnas yang diwakili oleh Kak Sigit Mulyono, unsur Forkompimda, pimpinan Kwarda Jambi, serta para Pembina dan Pelatih Pembina Pramuka. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan