Kasat Pol PP Sarolangun Pastikan THL Diangkat PPPK

Muhammad Idrus, Kasat Pol PP Sarolangun --

“Dengan sistem perangkingan ini, waktu kerja akan dibagi menjadi paruh waktu dan penuh. Kemungkinan gaji juga akan disesuaikan dengan waktu kerja yang mereka pilih,” jelas Idrus.

Ini merupakan upaya untuk menciptakan keadilan dalam penggajian dan memberikan kesempatan bagi semua anggota untuk berkontribusi sesuai kemampuan dan komitmen mereka.

BACA JUGA:Pendaftaran Seleksi PPPK Pemprov Jambi Dibuka Pekan Ketiga September

BACA JUGA:Pemprov Tak Dapat Alokasi CPNS, Hanya PPPK Rekrutmennya Resmi Dimulai

Dengan adanya kepastian mengenai pengangkatan THL menjadi PPPK, diharapkan akan memberikan semangat baru bagi anggota Satpol PP untuk bekerja lebih baik dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab mereka dalam menjaga keamanan dan ketertiban di Kabupaten Sarolangun.

Melalui langkah ini, Pemkab Sarolangun menunjukkan komitmen untuk memperkuat aparatur sipil negara dan meningkatkan pelayanan publik di daerah. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan