10 Tahun Menunggu Sertifikat Tanah

Kantor BPN Kota Jambi--

“Saya cuma 1 kali dihubungi, bahwa mereka menanyakan waktu kapan Saya bisa untuk ikut pengukuran ulang. Tapi sampai sekarang Saya tidak dihubungi lagi,” jelasnya.

Kemudian, pasca pandemi Covid-19 lalu, Ia pun berusaha mendatangi kantor ATR/BPN Kota Jambi. Namun sayang, yang Ia dapat, petugas di sana menyatakan sertifikat miliknya hilang.

“Saya bingung mau tanya ke siapa lagi. Saya harap ada jalan keluar untuk masalah sertifikat Saya di kantor BPN,” pungkasnya. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan