IDAI Menganjurkan Orangtua Harus Batasi Anak Pegang Gawai Mulai dari Diri Sendiri

Rabu 24 Jul 2024 - 12:02 WIB
Reporter : Muhammad Akta
Editor : Muhammad Akta

Ketiga, gangguan stres pasca-trauma (PTSD). Korban perundungan siber mungkin mengalami flashback, mimpi buruk, dan kesulitan berkonsentrasi.

Keempat, gangguan tidur, perundungan siber dapat menyebabkan insomnia, kelelahan, dan kesulitan bangun di pagi hari.

Kelima, nyeri fisik, korban perundungan siber mungkin mengalami sakit kepala, sakit perut, dan kelelahan kronis.

Perundungan siber adalah masalah serius yang dapat memiliki konsekuensi jangka panjang.

BACA JUGA:Pentingnya Literasi 22 Topik Kesehatan di Sekolah

BACA JUGA:AI Dapat Tingkatkan Akurasi dan Kualitas Layanan Kesehatanmemn

Dalam peringatan Hari Anak Nasional, IDAI menyoroti itu sebagai masalah yang perlu menjadi perhatian lebih dari para orang tua di rumah.

"Ajarkan anak-anak tentang cara menggunakan internet dengan aman dan bertanggung jawab," kata Rini. (*)

Kategori :