Ahmadi-Ferry Sengketakan Hasil Pilwako, Tontawi-Harris Ajukan PHPU Pilkada Sarolangun

Calon walikota dan wakil walikota Sungai Penuh Ahmadi Zubir-Ferry Satria menolak hasil Pilwako 2024.--

"Laporan yang kami terima hingga sore tadi (kemarin) baru dua daerah yang mengajukan PHPU, namun jumlah ini bisa bertambah," ujar Suparmin.

Suparmin juga menyatakan bahwa KPU Provinsi Jambi telah mempersiapkan diri menghadapi kemungkinan adanya sengketa. Ia juga mengingatkan KPU di tingkat kabupaten/kota untuk siap menghadapi kemungkinan tersebut.

“Kami sudah mempersiapkan diri dan sudah menyampaikan hal ini kepada teman-teman di daerah jauh-jauh hari,” jelasnya.

Terkait sengketa di Kota Sungai Penuh dan Sarolangun, Suparmin meminta agar KPU di kedua daerah tersebut menyiapkan semua bukti yang diperlukan.

BACA JUGA:Unggul di Pilbup Sarolangun, Hurmin Temui Hilallatil

BACA JUGA:Hanya Satu Kali Debat Publik Untuk Pilbup Muaro Jambi

“Kita harus menyiapkan semua bukti dan dokumen yang dibutuhkan,” pungkasnya. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan