SAH Getol Bawa Program BKKBN ke Jambi, Angka Stunting Turun

Foto Anggota Komisi kesehatan DPR RI ini juga mengingatkan pembangunan bukan hal soal fisik. Namun juga penyiapan sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas sejak dini. Upaya menekan angka stunting merupakan bagian dari upaya membangun keluarga sehat, pr--

“Pembangunan keluarga itu dimulai dari ibu. Ingat sumber ketentraman dalam keluarga berada di tangan ibu,” ungkapnya.

Dia mendukung berbagai program dan kegiatan BKKBN tersebut. Terutama dalam mewujudkan keluarga berkualitas dengan cara mencegah terjadinya stunting sejak dini.

Bentuk pencegahan itu dengan memberikan asupan makanan yang bergizi. (*)

Tag
Share